Tipe | Online, Onsite |
---|
Membangun Imajinasi Sosiologis dan Menulis Opini
Rp300.000 – Rp500.000
Sesi ini membahas tentang skema ataupun cara pandang imajinasi sosiologis, yang dapat menjada landasan dasar pengembangan analisa sosial. Melalui sesi ini peserta diajak untuk terus mengeksplorasi pemikirannya, sehingga mampu menghasilkan gagasan-gagasan inovatif untuk maslahat bangsa.
Aktivitas:
Pola pembelajaran akan menggunakan pendekatan active learning dan multi sense learning, dimana para peserta akan terlibat aktif dalam ragam metode pembelajaran seperti brainstroming, diskusi kelompok dll. Selain itu, aktivitas pembelajaran juga akan mengimplementasikan skema daur belajar yang aktif, sehingga diharapkan masing-masing peserta menghayati pengalaman belajar yang mengesankan.
Manfaat bagi siswa:
Peserta diajak untuk memahami konsep kewirausahaan sosial dan inovasi sosial Seorang tokoh sosiologi, Max Weber, terkait isu ini menyatakan, “Truth can not be fully achieved, it can only be approached, our struggle is never ending and never complete”. Semangat yang perlu terus dibangun adalah pelibatan sebanyak mungkin pemikiran untuk turut
berkontribusi dalam pembangunan
Reviews
There are no reviews yet.